Satu tetes, Banyak Manfaat

VIcO Bagoes

Virgin Coconut Oil membuat Anda sehat dan bugar setiap hari.

#Healthy

Tidak ada kandungan kolesterol dalam minyak nabati. Kandungan penting Virgin Coconut Oil adalah asam laurat yang bermafaat melawan infeksi bakteri, virus, dan kuman berbahaya dalam tubuh.

#Energy

VCO dapat segera diubah langsung menjadi energi tanpa perlu insulin. 3 sendok makan Virgin Coconut Oil mengandung 20% kebutuhan kalori harian

#Beauty

Rambut, wajah, kulit, gigi, dan seluruh tubuh bisa mendapatkan manfaat dari 50% Asam Laurat yang terkandung dalam Virgin Coconut Oil (VCO).

Dapatkan Manfaatnya

Enjoy Vico Bagoes

virgin coconut oil
Order Form
Contact
Delivery
VICO Virgin Coconut Oil rasanya enak seperti aroma pandan. Bisa dicampur kopi juga ternyata. Awalnya pesan untuk rambut, karena dapat info VCO bisa melembutkan rambut yang kering. Ternyata bisa juga diminum langsung buat kesehatan. Terima kasih
Tora

Quality and Love

Why Vico Bagoes?

Ciri Fisik

Sertifikasi Vico Bagoes

Rasa & Aroma

From Coconut Expert

For Coconut Lover

dr. Zainal Gani

From healthy expert

Kisah perjalanan dr Zainal Gani di Bukit Inspirasi, Tomohon, Sulawesi Utara tahun 2004 membongkar fitnah minyak kelapa yang dituduh sebagai sumber berbagai penyakit selama bertahun-tahun. Sehingga dr. Zainal Gani dan Herba Bagoes sepakat untuk menyebarluaskan manfaat kesehatan dan kecantikan dari minyak kelapa yang luar biasa terutama bagi masyarakat Indonesia.Penelitian terbaru terkait manfaat minyak kelapa dalam makanan telah membuat banyak orang kembali mengkonsumsi VCO sebagai suplemen sehari-hari. Masyarakat di US, Eropa, Jepang telah banyak merasakan khasiat virgin coconut oil. Indonesia adalah pemilik pohon kelapa terbesar di dunia, dan selayaknya masyarakat Indonesia merasakan lebih banyak manfaat dari minyak kelapa.

Peredaran darah terasa lebih baik,

Peredaran darah terasa lebih baik, jarang sakit kepala atau kesemutan lagi dan kulit lebih halus dan cerah, vico enak di konsumsi ga bikin enek warnanya bening, aroma seger

Nursuciati

Vico jadi sumber lemak dalam keto

Saya melakukan pola makan diet keto, vco adalah salah satu sumber lemak buat saya

Helen

Vico jadi lebih fit dan sehat

Vicobagoes membantu saya dalam proses keto tiap hari saya minum vico, lapar menjadi lebih berkurang dan badan tidak mudah cape dan lesu

Yati Mandayanti

Kulit jadi lebih sehat

Aku pake untuk kulit bagus banget bikin kulit jadi lembab ga perlu pakai handbody

Lisa Rahyanul

Berat stabil tidak berasa lapar

Produknya bagus tidak kalah dengan produk buatan yang lain saya rutin minum setiap pagi dan sore atau malam, berat badan stabil tidak nambah selama konsumsi vico
saya kalau lagi malas makan malam hanya minum vico tidak berasa lapar sampai pagi

Muhaemin

Khasiatnya bukan kaleng-kaleng

Alhamdulillah sudah lebih baik pencernaan karena bagus sih khasiatnya bukan kaleng-kaleng

Sevti

Minum vico pencernaan saya bagus,

Minum vico pencernaan saya bagus, bab saya lancar tanpa jadi kolesterol tinggi, kalau dimasukin ke masakan aroma dan rasanya mengundang selera

Ratna Mulia

Adik ipar saya sekarang juga

Adik ipar saya sekarang juga konsumsi vico rata2 keluarga besar sudah konsumsi vico kebetulan kemaren kena covid juga alhamdulillah sudah membaik sekarang kondisinya

Andre Novero

Gaya hidup baru bersama vico

Pokoknya love-love deh sama vico
-Vco is my lifestyle
-Sehari ga kena vco pasti di landa 6L (Lemah,Letih,Lesu,Lelah,Lunglai,Loyo)
-Vco give my spirit
-Vco obat segala obat
-Vco sudah jadi kebutuhan
-Vco dioleskan tuk menghilangkan strackmak,minyak urut/perut kembung untuk anak, pelembab wajah dan bibir dimalam hari

Murniati

Badan baik jarang sakit

Alhamdulillah setelah minum vico badan saya mulai beradaptasi baik dan jarang mengalami pusing

Ferdian Rizki A

Berat turun kerasa enak

Bagus banget yang tadinya BAB ga lancar sekarang jadi lancar, berat badan juga turun, badan kerasa enak aja jadinya

Yeni

Badan dan kulit lebih sehat

Badan dan kulit lebih sehat vico lebih enak rasanya tidak membuat enek saat di konsumsi dan tidak lengket di kulit atau rambut

Pepi

Gigi dan muka sehat dengan vico

Saya sudah minum vicobagoes selama 1 tahun, diminum juga buat muka dan sakit gigi kumur2 pake vico .. Vicobagoes top deh

Lucyana Indah

Keluhan kulit dan pencernaan berkurang

Bagus untuk kulit dan pencernaan, terutama untuk maag sejak konsumsi keluhan di maag berkurang jauh dan wajah jadi lebih halus dan flek hitam berkurang

Rika Anjulika

Alhamdulillah luka berangsur kering dan

Alhamdulillah luka berangsur kering dan hampir gak kelihatan lagi

Bu Vita

Vico tidak meragukan lagi

Karena awal saya tidak mengenal vico ini saat saya minum dan merasakan hasilnya tidak ada keraguan lagi, pastinya akan saya rekomendasikan teman2 dan keluarga

Susi Yanti
vico500ml.jpeg

The Super Food

Coconut lover

Quality is Oir Commitment

Vico Bagoes

No Cholesterol, 0% Trans

Tidak ada kandungan kolesterol dalam minyak nabati. Kandungan dalam Virgin Coconut Oil juga bebas lemak trans. Kami selalu melakukan uji lab secara rutin untuk memastikan kandungan Vico Bagoes selalu alami dan aman dikonsumsi.

Simply Pure

Vico Bagoes Dapat dikonsumsi langsung, vegan, untuk memasak dan aman untuk menggoreng, atau dicampur pada minuman (teh/kopi) dan juice. Dapat juga digunakan untuk kulit dan rambut. Vico Bagoes bebas tengik, rasa dan aroma kelapa segar.

Organic Superfood

Ditanam di kebun tanpa pestisida (No GMO), dipetik dengan penuh cinta, diproses secara organik dengan Coldpress Centrifuge, tanpa Refining Bleaching Deodorising (RBD), tanpa hexane. Nikmati gaya hidup organik, sehat dan bugar dengan VCO.

Local Farmers

Vico Bagoes berkomitment untuk mengembangkan petani kelapa lokal agar anak-anak mereka dapat memperoleh pendidikan dan kesehatan yang layak. Sehingga pohon kelapa tetap ditanam secara alami dan berbuah dengan baik.

Versatile

Dapatkan Vico Bagoes 60ml, untuk dibawa kemana saja, setiap saat. Tersedia virgin coconut oil kemasan favorit 500ml dan kemasan ekonomis 1000ml.

Kata Pelanggan

Pertama kali mencoba perawatan dengan coconut oil. Setelah membaca review2 saya memutuskan memesan evco dari Vico Bagoes. Respon dan pengiriman cepat, packaging sangat rapi & aman dengan bubble wrap & karton tebal. Begitu pesanan sampai langsung dicoba. Untuk pelembab badan, cepat menyerap di kulit & tidak lengket. Untuk diminum, rasanya tidak eneg, tekstur mudah ditelan dan wangi kelapa segar. Produk ini benar-benar multifungsi dan berkualitas sangat bagus. Saya akan terus membeli evco dari Vico Bagoes. Terima kasih.. ^^
Shita
Once again thank you for the coconut oil, it is really a great product you have. I am enjoying using it very much”
Jenny
saya senang sekali dengan produk ini. rasa dan aromanya enak tidak ada bau tengik, pas dibuat pelembab. waktu saya beli responnya cepat dan terbukti dapat dipercaya. recommended n trusted seller!
Clara Inge
Vico Bagoes buat surprise ke istri, pertamanya saya lagi browsing di internet tentang cara-cara massage, mau belajar biar bisa massage istri tercinta. Kebanyakan dari review yang saya baca, Vico Bagoes adalah VCO yang bagus kualitasnya, banyak konsumen yang puas, habis itu saya langsung aja pesan, Alhamdulillah ciri-ciri minyaknya benar-benar seperti deskripsi di websitenya dan kualitasnya memang oke.. sekarang udh mulai massage istri walaupun masih belum expert.. haha.. dan istri saya suka sekali.. Makasih Vico Bagoes, walaupun tekhnik massage saya belum expert, senggaknya massage oil nya udh expert..
Daniel Ramadhan
Produk mantap, saya sdh pakai buat minum n minyak rambut...n harganya terjangkau serta wangi n tidak tengik...speechless.saya sdh beli n pakai berbagai macam merk tapi sejauh ini vico bagoes yg terbaik...
Heri
We are very happy with Vico Bagoes and believe it to be of excellent quality. I too look forward to our business relationship continuing well into the future. I shall be sending our next order soon."
Ping Pong
Thailand
Vico Bagoes wanginya enak. Yang penting sudah dijamin Halal. Bisa untuk kulit bahkan langsung diminum lho!"
Vina
Teman sy org japan mau order. Kamarin ke rmh di coba bilangnya rasa vico bagoes enak. Vico enak rasa nya, Gak bau sama.sekali. Beda sama merk lain!
Nogo P

So Special

Vico Bagoes diproduksi dengan metode cold press dan centrifuge sehingga menghasilkan produk Extra Virgin Coconut Oil yang berkualitas. Cocok digunakan berbagai kebutuhan kesehatan dan kecantikan Anda.

Kalori dan LEMAK SEHAT

Lebih dari 90% kandungan dari Vico Bagoes adalah MCFA (Lemak Rantai Menengah), dan 50%-nya merupakan asam laurat yang serupa dengan kandungan Air Susu Ibu.

Asam laurat dapat diubah langsung menjadi energi tanpa perlu insulin sehingga diproses dengan cepat menjadi kalori. Gula darah akan cenderung stabil dan tidak mudah lapar.

Asam laurat juga memiliki fungsi penting dalam membunuh kuman, bakteri, virus, jamur dan menjaga tubuh dari infeksi.

The Coconut Lover [Instagram]